CLAPEYRON: Jurnal Ilmiah Teknik Sipil
Vol 5, No 2 (2024): Clapeyron : Jurnal Ilmiah Teknik Sipil

ANALISIS MITIGASI DAN ADAPTASI TERHADAP ABRASI DAN PERUBAHAN GARIS PANTAI DI KECAMATAN TERNATE SELATAN

Albanjar, Mutmaina (Unknown)
-, Mustamin (Unknown)
Gaus, Abdul (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2024

Abstract

Studi ini menganalisis mitigasi dan adaptasi terhadap abrasi dan perubahan garis pantai di kecamatan ternate selatan Analisis melibatkan metode statistik linear berganda. Hasil menunjukkan korelasi positif antara variabel dan hasil uji parsial, yang mana variabel ditentukan berpengaruh terhadap terjadinya abrasi sehingga menimbulkan dampak fisik maupun ekonomi. Strategi mitigasi dan adaptasi yang dimuat dalam penelitian ini diharapkan mampu membantu berbagai pihak untuk meminimalisir resiko. Penelitian lanjutan diperlukan untuk memahami faktor-faktor tambahan yang dapat memengaruhi efektivitas SMM dalam proyek konstruksi. 

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

CLAPEYRON

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Transportation

Description

CLAPEYRON: Jurnal Ilmiah Teknik Sipil adalah merupakan wadah ilmiah untuk menyebarluaskan hasil-hasil penelitian dan kajian analisis yang berkaitan dengan bidang teknik dan Rekayasa yang diterbitkan oleh Program Studi Magister Teknik Sipil Program Pascasarjana Universitas Khairun. CLAPEYRON: Jurnal ...