Bhineka Tunggal Ika: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan PKN
Vol 2, No 1 (2015): Bhineka Tunggal Ika: Kajian Teori dan Praktik Pendidikan PKn

PENGARUH PENERAPAN TEORI BELAJAR OPERANT CONDITIONING DALAM MATA PELAJARAN PPKn TERHADAP PERBAIKAN PERILAKU PESERTA DIDIK DI SMP NEGERI 6 KAYUAGUNG

Ica Efilia Natasya (Universitas Sriwijaya)
Mulkan Mulyadi HD (FKIP Universitas Sriwijaya)
Kurnisar Kurnisar (FKIP Universitas Sriwijaya)



Article Info

Publish Date
25 May 2015

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penerapan teori belajar Operant Conditioning pada matapelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan terhadap perbaikan perilaku peserta didik di SMP 6 Kayuagung. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa di SMP 6 Kayuagung yang berjumlah 732 siswa. Adapun sampel yang ditetapkan adalah siswa kelas VII.5 yang berjumlah  30 siswa sebagai kelas eksperimen dan kelas VII.6 yang berjumlah 30 siswa sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data  yang digunakan adalah teknik dokumentasi dan observasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah  t-tes sampel independen. Dari hasil t-tes menunjukkan  t > t table is2.952>2.002. Implementasi teori operant conditioning dapat menjadi salah satu teori belajar untuk memperbaiki perilaku siswa.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jbti

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Bhineka Tunggal Ika (BTI), p-ISSN 2355-7265, is an online peer-reviewed journal and aims to provide a forum for researchers, professionals, lecturer, and educational practitioners on all topics related to civics education or PPKn. Bhineka Tunggal Ika consists of high-quality technical manuscripts on ...