JITEK (Jurnal Ilmiah Teknosains)
Vol 10, No 2/Nov (2024): Jitek

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG PADA TOKO LISTRIK RIZKY DI DEPOK BERBASIS JAVA

Fauzan Muwafiq, Faruq (Unknown)
Priyolistiyanto, Andi (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Dec 2024

Abstract

Perkembangan sebuah teknologi memberikan dampak positif di setiap sektor. Banyak perusahan berskla besar maupun kecil sudah menggunakan komputer untuk mendukung kegiatannya. Contohnya yaitu pada Toko Listrik Rizky. yang merupakan sebuaah toko yang bergerak di bidang peralatan listrik. Dimana toko tersebut masih menggunakan cara manual dalam pengolahan data, terutama pada pengolahan data persediaan barang sehingga dapat memperlambat dalam proses pengolahan data daan pengontrolan persediaan barang. Untuk mengatasi masalah yang ada pada Toko Listrik Rizky ini maka dirancanglah Sistem Informasi Persediaan Barang Berbasis Java. Dalam perancangan sisten informasi persediaan barang pada toko listrik risky di depok penulis akan membuat sistem data karyawan, data supplier, data barang, data barang masuk masuk,data barang keluar, dan data retur. Hal ini bertujuan untuk memudahkan pemilik toko dalam proses pencatatan data yang sudah terkomputerisasi untuk mengurangi resiko keruskan data yang mungkin terjadi      Kata kunci: Perancangan, Sistem, Informasi, Persediaan, Java.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JITEK

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Mechanical Engineering Veterinary

Description

JITek: Jurnal Ilmiah Teknosains 2476-9436 (media online) & 2460-9986 (media cetak) published scientific papers on the results of applied and natural science research covering the fields of science including engineering (civil, chemistry, architecture, electrical, mechanical, enviromental), food ...