Journal of Comprehensive Science
Vol. 4 No. 4 (2025): Journal of Comprehensive Science (JCS)

Wounded Inner Child pada Individu yang Pernah Mengalami Kekerasan dalam Keluarga

Fauziah, Muliani (Unknown)
Aviani, Yolivia Irna (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 May 2025

Abstract

Innerchild merupakan kondisi yang dimiliki individu yang masih terhubunng dengan pengalaman masalalu yang belum selesai. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguraikan, menggambarkan dan mendeskripsikan tentang gambaran wounded innerchild pada individu yang pernah mengalami kekerasan dalam rumah tangga. Subjek dalam penelitian ini adalah dua orang yang pernah mengalami kekerasan dalam rumah tangga dimasa kecilnya. Data dalam penelitian ini didapatkan melalui wawancara mendalam (deep interview) dan observasi pada subjek. Hasil penelitian menunjukkan bahwa gambaran wounded innerchild pada individu yang pernah menjadi korban kekerasan dalam keluarga didukung oleh aspek dan faktor wounded innerchild diantaranya Identity (Identitas), Basic Needs (Kebutuhan Dasar), Social, Kebutuhan Masa Kanak-kanak yang tidak terpenuhi, Kekerasan, Penekanan Hasrat Alami Anak Oleh Orangtua, Defence Mechanism dan Upaya Menerima Keadaan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jcs

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Languange, Linguistic, Communication & Media Library & Information Science

Description

This journal publishes research articles covering multidisciplinary sciences, which includes: Humanities and social sciences, contemporary political science, Educational sciences, religious sciences and philosophy, economics, Engineering sciences, Health sciences, medical sciences, design arts ...