Journal Pemberdayaan Ekonomi dan Masyarakat
Vol. 2 No. 3 (2025): July

Analisis Strategi dalam Perencanaan dan Pengembangan Bisnis Gelang - Embities di Wilayah Surabaya

Lupitasari, Eva (Unknown)
Alfiah, Rizky (Unknown)
Andarini, Sonja (Unknown)
Kusumasari , Indah Respati (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jun 2025

Abstract

Artikel ini membahas tentang inovasi gelang EMBITIES, sebuah produk aksesoris fashion berupa gelang manik-manik yang dirangkai berdasarkan karakter MBTI. Penelitian ini menggunakan metodologi deskriptif kualitatif dengan mengumpulkan data melalui wawancara online, observasi tren media sosial, dan dokumentasi dari berbagai sumber yang relevan. EMBITIES merupakan produk aksesoris inovatif yang menggunakan warna dan simbol untuk mewakili kombinasi kepribadian MBTI penggunanya. Hal ini membuat produk ini menjadi aksesoris yang menarik secara visual dan bermakna yang bisa digunakan untuk mengekspresikan diri.  Dengan strategi pemasaran digital, proses produksi handmade, serta analisis SWOT yang mendalam, bisnis EMBITIES dinilai memiliki potensi besar dalam menjangkau pasar generasi muda yang sedang mengembangkan identitas diri. 

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jpem

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences Other

Description

he aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the area of social studies, public administration and public policy. Jurnal Pemberdayaan Ekonomi dan Masyarakat, particularly focuses on the main problems in the ...