Jurnal Venus
Vol 12 No 2 (2024): September

Optimalisasi Proses Memuat Semen Curah di KM. TONASA LINE - X

Bustamin (Unknown)
Eva Susanti (Unknown)
Muhammad Mahadin B (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 May 2025

Abstract

Tujuan penelitian adalah mengetahui tingkat optimalisasi proses memuat semen di KM. Tonasa Line X. Metode penelitian ini adalah metode kualitatif. Sumber data diambil dari Wawancara, observasi, dan dokumentasi. Penelitian dilaksanakan pada tanggal 30 Agustus 2021 – 02 September 2022 di KM. Tonasa Line X. Hasil penelitian bahwa proses memuat semen masih kurang optimal pelaksanaan kegiatan proses memuat melibatkan mualim khususnya deck department, kegiatan tersebut sebenarnya telah berjalan dengan baik hanya saja ada faktor yang menyebabkan terjadinya kerusakan muatan yang dikarenakan persiapan ruang muat kurang optimal, sehingga dapat menimbulkan bahaya pelaksanaan proses memuat.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

vns

Publisher

Subject

Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Library & Information Science Mechanical Engineering Transportation Other

Description

Jurnal ini menampilkan berbagai pokok pembahasan yang berwujud ringkasan hasil penelitian dan artikel ilmiah yang mempunyai keterkaitan di bidang kemaritiman dan ...