AbstrakPenelitian ini dilakukan untuk mengetahui kemampuan gaya belajar siswa dan faktor-faktor yang mempengaruhinya Jenis Penelitian ini adalah penelitian Deskriptif Kuantitatif. Populasi penelitian ini di kelas XI SMA Negeri 1 Kota ternate yang berjumlah 36 orang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah teknik tes soal 10 item dan 46 item angket gaya belajar serta 10 item angket hasil belajar siswa. Teknik analisis data adalah analisis kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan gaya belajar siswa kelas XI SMA Negeri 1 Kota Ternate pada materi Ikatan Kimia berada pada gaya belajar audiotori dengan persentase rata-rata 47% dari 36 siswa yang dijadikan sampel. Faktor yang paling menentukan kemampuan gaya belajar siswa adalah faktor internal pada aspek minat dengan persentase 66,25% pada kriteria Tinggi dan faktor eksternal berada pada aspek orang tua dengan persentase 60,5% Pada kriteria Tinggi.. Kata Kunci: Kemampuan Gaya Belajar, Ikatan Kimia, SMA Negeri 1 Kota ternateAbstractThis research was conducted to determine students' learning style abilities in studying Chemical Bonding material, and the factors that influence it. This type of research is quantitative descriptive research. The population of this study was class XI of SMA Negeri 1 Ternate City, totaling 36 people. The data collection technique in this research is a 10-item test technique and a 46-item learning style questionnaire and a 10-item student learning outcomes questionnaire. The data analysis technique is quantitative analysis. The results of the research show that the learning style abilities of class The factor that most determines a student's learning style ability is internal factors in the interest aspect with a percentage of 66.25% in the High criteria and external factors are in the parental aspect with a percentage of 60.5% in the High criteria.Keyword:Learning Style Ability, Chemical Bonds, SMA Negeri 1 Ternate City
Copyrights © 2025