Visioner : Jurnal Manajemen dan Bisnis
Vol 14 No 01 (2025): VISIONER: JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS

Analisis Hubungan antar produk dalam pola belanja konsumen dengan Algoritma Apriori

Afriosa Syawitri (Unknown)
Syawitri, Afriosa (Unknown)
Hidayatullah, Siti Rahmi (Unknown)
Dina, Rusy (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 May 2025

Abstract

Toko fitri hijab merupakan salah satu toko yang menjual hijab, pada toko ini terdapat banyak transaksi yang dapat dimanfaatkan dan dapat dikelola untuk menghasilkan suatu informasi. Analisa transaksi yang ada pada toko ini dapat membantu pemilik toko untuk membuat suatu strategis bisnis, seperti mengetahui barang yang sering dibeli secara bersamaan. Data mining merupakan bidang dari beberapa bidang keilmuan yang menyatukan teknik dari pembelajaran mesin, pengenalan pola, statistika, database dan visualisasi untuk pengenalan permasalahan pengambilan informasi dari database yang besar. Salah satu algoritma dari teknik data mining yang dapat digunakan untuk mencari pola belanja konsumen adalah algoritma apriori. Algoritma apriori merupakan salah satu algoritma pada data mining yang digunakan untuk pengambilan data dengan aturan asosiatif dalam menentukan hubungan suatu kombinasi item. Dari analisis data menggunakan bahasa pemograman phyton ini didapatkan 2 aturan asociation rule yaitu : Jika membeli hijab instan maka akan membeli hijab segi empat dengan nilai confidence 0.53 dan jika membeli hijab segi empat maka akan membeli hijab instan dengan nilai confidence 0.57.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jmbv

Publisher

Subject

Education

Description

VISIONER: JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS addresses economics, business, banking, management and accounting issues that are new developments in business excellence and best practices, and methodologies to determine these in manufacturing and financial service organisations. It considers all aspects of ...