JURNAL SAINS PERTANIAN EQUATOR
Vol 14, No 3

ANALISIS PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR PERTANIAN DI KABUPATEN SANGGAU

Herianto, Robertus (Unknown)
Suyatno, Adi (Unknown)
Kusrini, Novira (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 May 2025

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi penyerapan tenaga kerja pada sektor pertanian di Kabupaten Sanggau. Metode analisis yang diterapkan menggunakan metode deskriptif kuantitatif . Analisis deskriptif digunakan untuk mengetahui perkembangan penyerapan tenaga kerja sektor pertanian, pertumbuhan PDRB sektor pertanian, upah minimum kabupaten. Analisis kuantitatif menggunakan metode analisis regresi berganda. Berdasarkan hasil penelitian, faktor yang mempengaruhi penyerapan tenaga kerja pada sektor pertanian di Kabupaten Sanggau adalah PDRB sektor pertanian.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jspp

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Earth & Planetary Sciences Economics, Econometrics & Finance Environmental Science

Description

Jurnal Sains Pertanian Equator is open access, academic, citation indexed, and blind peer-reviewed journal. It covers original research articles, review, and short communication on diverse topics related to agriculture science. We accept submission from all over the world. All submitted articles ...