Bajra : Jurnal Keolahragaan
Vol. 4 No. 1 (2025): April 2025

PENGARUH LATIHAN SIRKUIT TRAINING TERHADAP PENINGKATAN VO2MAX MAHASISWA PEMINATAN BOLA VOLI JURUSAN PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA

Muslim (Unknown)
Akbar, Andi (Unknown)
Sahabuddin (Unknown)
Farid, Mifta (Unknown)
Syafir, Muhammad Isnawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Apr 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan sirkuit training terhadap peningkatan VO2Max mahasiswa peminatan bola voli jurusan pendidikan kepelatihan olahraga. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Eksperimen yang menggunakan “One Groups Pretest-Posttest Design”, yaitu desain penelitian yang terdapat pretest sebelum diberi perlakuan dan posttest setelah diberi perlakuan. Adapun populasi penelitian ini sebanyak 30 atlet dan sampel sebanyak 30 atlet. Penelitian ini menggunakan metode total sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan tes dan pengukuran. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis. Berdasarkan hasil data dan pembahasan dari penelitian ini maka dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan latihan sirkuit training terhadap peningkatan VO2Max Mahasiswa peminatan bola voli jurusan Pendidikan kepelatihan olahraga.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

ojs

Publisher

Subject

Education Public Health Other

Description

Bajra : Jurnal Keolahragaan adalah jurnal keolahragaan yang dikelola oleh bidang penelitian dan pengembangan KONI Provinsi Bali. Jurnal ini terbit dua kali dalam setahun, yaitu bulan April dan September. Memuat tulisan berbahasa Indonesia maupun Inggris yang berasal dari hasil penelitian, kajian ...