Jurnal ABDIMAS MUTIARA
Vol. 5 No. 1 (2024): JURNAL ABDIMAS MUTIARA

Sosialisasi tentang Pentingnya Peran Komunikasi dalam Membangun Hubungan di Masyarakat

Nurhawati Simamora (Unknown)
Rachel Mia Lorenza Lbn. Toruan (Unknown)
Noyanta Luga (Unknown)
Ratni Pandiangan (Unknown)
Yasinta Laia (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Feb 2024

Abstract

Komunikasi  yang  baik  di tengah masyarakat  dapat  membantu dalam  mengatasi  konflik  dan  masalah  yang  timbul  dalam  interaksi  sosial  di  lingkungan bermasyarakat.  Komunikasi  dapat  membantu  dalam  membangun  kepercayaan,  kebersamaan, dan   kekompakan   di   antara   warga.   Oleh   karena   itu,   meningkatkan   keterampilan komunikasi,  mengembangkan  strategi  konflik,  dan  meningkatkan  kesadaran  tentang pentingnya  kebersamaan  dapat  membantu  dalam  membangun  hubungan  yang  sehat antar   masyarakat.   Dengan   demikian,   komunikasi   dapat   memperkuat   ikatan   sosial   di lingkungan tetangga dan masyarakat agar membantu dalam menciptakan lingkungan yang lebih harmonis dan sejahtera.Untuk  meningkatkan  keterampilan  sosial  yang  baik  di  lingkungan  tetangga dan masyarakat  harus memiliki  kesadaran  tentang  pentingnya  komunikasi  dalam  membentuk  hubungan  yang sehat    antar    tetangga    agar    memperkuat    ikatan    sosial    di    lingkungan    tetangga. Meningkatkan    keterampilan    komunikasi    setiap    individu    sangat    penting    dalam membangun   hubungan   yang   sehat   antar   tetangga.   Mengadakan   kegiatan   sosial   di lingkungan  tetangga  yang  melibatkan  semua  anggota  tetangga  dapat  membantu  dalam mengembangkan    potensi    dan    keterampilan    untuk    memperkuat    ikatan    sosial    di lingkungan  tetangga.  Meningkatkan  kesadaran  tentang  pentingnya  kebersamaan  dalam membentuk  hubungan  yang  sehat  serta  menjaga  antar  konflik  agar  tidak  terjadinya konflik antar tetangga yang dapat memutuskan tali silahturahmi dalam tetangga. Dengan menggunakan pesan yang tepat dan metode-metode komunikasi maka suatu komunikasi  menjadi penunjang pembangunan yang baik akan membantu meningkatkan keterampilan dan membekali mereka untuk melaksanakan tugasnya lebih baik serta keefektifan mendidik dan memotivasi masyarakat pada program yang dituju di lapangan. Komunikasi adalah elemen dasar dalam kehidupan sosial manusia yang berperan penting dalam membentuk dan memelihara hubungan antarindividu.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JAM

Publisher

Subject

Chemistry Computer Science & IT Medicine & Pharmacology Nursing Other

Description

Jurnal ABDIMAS MUTIARA diterbitkan oleh Program Studi : Sistem Informasi Fakutas Sains dan Teknologi Informasi Universitas Sari Mutiara Indonesia di Medan sebagai media untuk menyalurkan pemahaman tentang asfek - asfek multidisiplin ilmu bidang Teknologi, Kesehatan dan Sosial berupa hasil pengabdian ...