JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 9 No. 2 (2025): Agustus

Penerapan Sistem Kompensasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan di PT. Produksi Film Negara (Persero)

Wijaya, Tiara Alfara (Unknown)
Husainah, Nazifah (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jun 2025

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut: bagiamana sistem kompensasi mempengaruhi kinerja karyawan, bagaimana disiplin kerja mempengaruhi kinerja karyawan, dan bagaimana sistem kompensasi dan disiplin kerja bekerja sama untuk mempengaruhi kinerja karyawan. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan menyebarkan kuisioner kepada 56 karyawan PT. Produksi Film Negara (Persero). Metode penelitian yang digunakan adalah metode asosiatif dengan data primer, dan data di analisis dengan proram SPSS 20. Hasil penelitian menunjukan bahwa 1) sistem kompensasi tidak berdampak yang signifikan terhadap kinerja karyawan : hasil uji t hitung lebih rendah dari t tabel (0,704 < 1,674) dan nilai signifikan 0,848 < 0,05 atau 5%, sehingga Ho diterima dan Ha ditolak, 2) Disiplin kerja berdampak positif terhadap kinerja karyawan : hasil uji t hitung lebih tinggi dari t tabel (7,437 > 1,674) dan nilai signifikan 0,484 < 0,05 atau 5%,sehingga Ho ditolak dan Ha diterima.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...