Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan
Vol. 4 No. 1 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 1 (Juli 2025 -

Sinergi Kampus dan Masyarakat: Pengabdian Dosen STISIP Fajar Timur Atambua di Desa Wemeda dan Desa Kusa: Pengabdian

Dominikus Isak Petrus Berek (Unknown)
Adeo Dato Januario Barros Mbiri (Unknown)
Agustinus Bere (Unknown)
Marianus Manek (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Jul 2025

Abstract

Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) ini bertujuan untuk memperkuat hubungan sinergis antara perguruan tinggi dan masyarakat desa melalui program pemberdayaan yang dilaksanakan di Desa Wemeda dan Desa Kusa, Kecamatan Malaka Timur, Kabupaten Malaka, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini melibatkan dosen dan mahasiswa STISIP Fajar Timur Atambua dalam pelaksanaan berbagai aktivitas edukatif, pelatihan dasar administrasi pemerintahan desa, serta peningkatan kesadaran sosial masyarakat. Pendekatan partisipatif digunakan sebagai metode utama untuk mendorong keterlibatan aktif masyarakat lokal dalam setiap tahapan kegiatan. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman masyarakat terhadap pentingnya partisipasi dalam pembangunan desa serta peningkatan kapasitas aparatur desa dalam pengelolaan administrasi yang transparan dan akuntabel. Kegiatan ini diharapkan dapat menjadi model kolaborasi yang efektif antara institusi pendidikan tinggi dan masyarakat akar rumput dalam mendukung pembangunan berbasis lokal di wilayah perbatasan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jerkin

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan is a journal on Faculty of Education. Jurnal JERKIN: Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan is under the auspices of the Faculty of Education, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. The journal is registered with E-ISSN: 2961-9890. Jurnal ...