Zonasi: Jurnal Sistem Informasi
Vol. 7 No. 2 (2025): Publikasi artikel ZONAsi: Jurnal Sistem Informasi Periode Mei 2025

PERBANDINGAN MODEL PENDEKATAN ARTIFICIAL INTELLIGENCE BERBASIS JARINGAN SARAF TIRUAN DAN MODEL KLASIK TERHADAP MINAT E-WALLET

Widyasmara, Bunga Aulia (Unknown)
Pebrianggara, Alshaf (Unknown)
Kriya Almanfaluti, Istian (Unknown)
Prasojo, Bayu Hari (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 May 2025

Abstract

Kemajuan teknologi yang semakin pesat membawa dampak perubahan pada seluruh aspek khususnya pada sektor pembayaran. Dompet elektronik atau e-wallet saat ini menjadi tren dimasyarakat karena fleksibilitas dan kenyamanannya. Namun adopsi e-wallet tidak lepas dari beberapa faktor yang mempengaruhi minat konsumen untuk menggunakannya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh keamanan, privasi dan e-trust terhadap minat penggunaan e-wallet di Indonesi, dengan membandingkan dua metode, yaitu Jaringan Saraf Tiruan dan Regresi Linear Berganda menggunakan SPSS dan MATLAB. Analisis perbandingan dilakukan untuk mengidentifikasi metode yang memiliki tingkat akurasi paling baik. Jumlah populasi yang digunakan dalam penlitian ini dihitung menggunakan rumus Lemeshow, yang menghasilkan 165 reponden. Hasil penelitian menujukan bahwa metode Jaringan Saraf Tiruan memberikan hasil analisis yang jauh lebih baik dibandingkan Regresi Linear Berganda dengan hasil nilai yang didapat di setiap variable mendekati angka target yang diharapkan, sedangkan regresi linear berganda memberikan hasil yang kurang optimal khususnya pada variable keamanan dan privasi.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

zn

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

ZONAsi merupakan media publikasi riset ilmiah, untuk kategori keilmuan informatika, lebih spesifik dalam bidang keilmuan human computer interaction / affection. jurnal ini berbasis online jurnal sistem, yang berafiliasi dengan beberapa jurnal dalam naungan institusi Universitas Lancang ...