El-Fata: Journal of Sharia Economics and Islamic Education
Vol. 4 No. 1: APRIL 2025

Pengaruh Ketidakpastian Kebijakan Ekonomi Amerika Serikat dan Eropa Terhadap Saham Syariah Asean

Putri Deflyanty S (Unknown)
Wahyuni, Sinar (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari US EPU, EU EPU dan variabel makroekonomi terhadap harga saham syariah 5 negara ASEAN periode 2015-2022, dengan menggunakan metode penelitian regresi linier berganda dengan pendekatan Ordinary least Squard (OLS). Hasil penelitian menemukan US EPU, EU EPU dan Makroekonomi pada harga saham 5 negara ASEAN memiliki hasil yang berbeda-beda, hal ini karena 5 negara ASEAN memiliki tingkat kestabilan ekonomi yang berbeda dan tingkat ketergantungan ekonomi yang berbeda. Pasar saham memainkan peran penting dalam pertumbuhan ekonomi suatu negara dengan meningkatkan likuiditas perusahaan, memobilitas modal investasi, dan melakukan kontrol perusahaan. Pengelolaan keuangan yang baik pada perusahaan dan pembangunan fisik modal yang berkesinambungan akan memberi kontribusi pada pertumbuhan ekonomi, namun pasar saham juga memiliki risiko yang tinggi hal ini karena investasi tersebut bergerak disektor riil sehingga faktor kebijakan ekonomi yang tidak stabil dapat mempengaruhi fluktuasi harga saham.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

el-fata

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

El-Fata publishing articles in the field of Sharia Economics and Islamic Education, with scope for the field of Sharia Economics: Islamic Ecnomic Philosophy, History of Islamic Though, Islamic Economic and Contemporary Issues, Non-Bank Islamic Finance Institutions, Islamic Banking Management, ...