Jurnal Pengabdian West Science
Vol 4 No 05 (2025): Jurnal Pengabdian West Science

Memberi Kepastian Dalam Akad Murabahah Pembiayaan Kepemilikan Rumah Bersubsidi : Berkaitan Peran Notaris dan PPAT

fitriyani, hilda (Unknown)
Fitriyani , Hilda (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 May 2025

Abstract

Program pengabdian masyarakat ini berfokus pada peran Notaris dan PPAT (Pejabat Pembuat Akta Tanah) dalam memberikan kepastian hukum dalam pembiayaan kepemilikan rumah bersubsidi melalui akad Murabahah. Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk meningkatkan pemahaman mengenai pentingnya kedua profesi ini dalam memastikan legalitas perjanjian pembiayaan rumah. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan partisipatif, yang melibatkan observasi, wawancara semi-struktur, dan studi dokumentasi. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa kolaborasi antara Notaris dan PPAT sangat penting dalam menciptakan akta otentik yang melindungi hak-hak semua pihak yang terlibat, sehingga memfasilitasi akses perumahan yang terjangkau bagi masyarakat berpenghasilan rendah.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jpws

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Education Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian West Science adalah jurnal ilmiah multidisiplin yang diterbitkan oleh Westscience Press. Di tingkat nasional banyak sekali masalah-masalah umum atau isu-isu yang berkaitan dengan pelayanan masyarakat. Publikasi jurnal ini bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran atau gagasan ...