Komposit : Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Masyarakat
Vol. 3 No. 1 (2025): Edisi Juni

Pelatihan Pengukuran Arus Dan Tegangan Listrik Di SMP Kristen Kalam Kudus 2 Medan

Sibarani, Marlon Tua Pangihutan (Unknown)
Bertha Br. Ginting (Unknown)
Mhd. Daud Pinem (Unknown)
DA Tarigan (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2025

Abstract

Pelatihan pengukuran arus dan tegangan di SMP Kristen Kalam Kudus 2 Medan ini adalah praktikum dari alat ukur dan teknik pengukuran dari arus dan tegangan listrikĀ  yang dipelajari di kelas 8 pada kurikulum tingkat SMP mengingat belum tersedianya ruang laboratorium fisika dan tidak adanya peralatan laboratorium fisika di sekolah tersebut sehingga para siswa hanya belajar teori tanpa adanya praktek fisika sehingga perlu diadakan pembuatan modul praktek pengukuran arus dan tegangan listrik agar sekolah ini memiliki peralatan laboratorium fisika khususnya di bidang listrik dan para siswa dapat mempraktekkan teori tentang fisika listrik sehingga para siswa tertarik dan mengetahui salah satu aplikasi dari pelajaran fisika khususnya tentang pengukuran arus dan tegangan listrik.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

KOMPOSIT

Publisher

Subject

Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Engineering Social Sciences Other

Description

Komposit: Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat merupakan jurnal yang mempublikasikan artikel kegiatan pengabdian masyarakat peneliti, akademisi, praktisi, dan komunitas peduli masyarakat saat menangani dan mengelola berbagai potensi, hambatan, tantangan, dan masalah yang ada di masyarakat ...