Jurnal Komunikasi Pemberdayaan
Vol 4 No 1 (2025): June

Pemanfaatan Media Informasi Di UPT Balai Benih Ikan (BBI) Tirta Mina Desa Perjiwa Kecamatan Tenggarong Seberang Kabupaten Kutai Kartanegara

Sugiharto, Eko (Unknown)
Darmasetiadi, Doni (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jul 2025

Abstract

T Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pemanfaatan media informasi di UPT Balai Benih Ikan (BBI) TIRTAMINA di Desa Perjiwa, Kecamatan Tenggarong Seberang. Pengumpulan data primer dilakukan dengan cara wawancara kepada responden dengan menggunakan daftar pertanyaan yang disusun sesuai tujuan penelitian. Penentuan sampel mengacu pada metode sensus yaitu anggota staf UPT Balai Benih Ikan (BBI) yang berjumlah 5 responden. Data penelitian dianalisis secara deskriptif kuantitatif di mana seluruh jawaban responden dalam kuesioner diberi skor dengan mengacu pada metode “Skala Likert” dengan skor tertinggi 4 dan terendah 1. Hasil penelitian menunjukkan bahwa indikator pemanfaatan media informasi yaitu media interpersonal, media cetak, dan media elektronik signifikan. Sumber informasi melalui media interpersonal relatif lebih banyak dimanfaatkan oleh pegawai karena kemudahan aksesnya yaitu melalui pertemuan langsung dan media cetak, relatif masih ada pegawai yang belum memanfaatkannya, karena keterbatasan cara untuk mengaksesnya.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JKP

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Komunikasi Pemberdayaan is published by Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa APMD. Jurnal Komunikasi Pemberdayaan is published twice a year, in June and December. The scope and focus of the Empowerment Communication Journal is Communication Science which includes: 1) Empowerment ...