Perkembangan ilmu dakwah di era digital dapat dilakukan dengan berbagai cara, seperti pada sosial media, misalnya seperti WhatsApp, Facebook, You tube, dan lain sebagainya. Dakwah adalah suatu kegiatan yang dilakukan oleh seorang pendakwah yang didalamnya berisi ajakan ataupun seruan kepada Masyarakat agar mau mempelajari agama islam. Dakwah bertujuan untuk menyampaikan kebenaran tentang agama dan mengajak manusia ke jalan yang benar, serta mendorong perubahan social yang lebih positif berdasarkan prinsip agama islam. Dakwah bertujuan untuk menyampaikan kebenaran tentang agama, dan mengajak manusia ke pada jalan yang benar, serta mendorong perubahan sosial.
Copyrights © 2024