Jurnal Historica
Vol. 9 No. 1 (2025): June 2025

EXPLORATION OF THE HISTORICAL AND ARCHITECTURAL VALUE OF THE LANDRAAD BUILDING AND THE VETOR BUILDING IN SINGKAWANG CITY

Lisna Fatmawati (Unknown)
Astrini Eka Putri (Unknown)
Bella Sari (Unknown)
Ragil Pangestu (Unknown)
Seli Maidianti (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Jun 2025

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengeksplorasi nilai Sejarah dan arsitektur dari Gedung Landraad serta Gedung Vetor di Kota Singkawang yang merupakan warisan budaya kolonial dan masih bertahan hingga sekarang. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data sendiri meliputi observasi secara langsung terhadap kedua bangunan tersebut, wawancara dengan narasumber yakni instansi kebudayaan terkait dokumentasi visual, dan studi Pustaka terhadap sumber-sumber tertulis. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah model interaktif Miles dan Huberman yakni reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitiannya menunjukkan bahwa Gedung Landraad dan Gedung Vetor mempunyai nilai Sejarah dan sebagai simbol kekuasaan kolonial Belanda dan memiliki peran dalam sistem pemerintahan terdahulu. Dari segi arsitektur, kedua bangunan ini memcerminkan gaya arsitektur kolonial yang disesuaikan dengan kondisi iklim tropis dan juga budaya lokal. Dengan begitu, Gedung Landraad dan Gedung Vetor mempunyai signifikansi sebagai bangunan cagar budaya yang perlu dijaga kelestariannya oleh Masyarakat dan pemerintah daerah.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JHIS

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Jurnal Historica is an online open-access journal that publishes articles in the field of social science, history, culture, education & Arts. It is a journal to encourage research publication to research scholars, academicians, professionals and students engaged in their respective field. The ...