ABDI MASSA: Jurnal Pengabdian Nasional
Vol 5 No 04 (2025): PENGABDIAN MASYARAKAT

PELAKSANAAN ADMINISTRASI DI PT. ANUGERAH BINTANG JAYA MAKMUR: Pendampingan Kepada Kegiatan Magang Mahasiswa di PT. Anugerah Bintang Jaya Makmur Surabaya

Mulyati, Diana Juni (Unknown)
Lituhayu, Manyari Mirza (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jul 2025

Abstract

Tujuan dari kegiatan pendampingan yang utama kepada mahasiswa magang ini adalah memberikan mengenai pemahaman yang mendalam mengenai operasional pada perusahaan, khususnya dalam bidang pengelolaan pelaksanaan administrasi. Kegiatan pendampingan kepada mahasiswa magang ini diharapkan dapat meningkatkan ketrampilan dalam bidang pengelolaan pelaksanaan Administrasi: pengelolaan dokumen,surat menyurat,sistem administrasi perkantoran, magang dilakukan dengan cara konsultasi dan arahan pendampingan di PT. Anugerah Bintang Jaya Makmur Surabaya. Pendampingan kepada mahasiswa magang dilakukan sistem administrasi yang kompleks dan dinamis, yang sangat relevan untuk dipelajari oleh mahasiswa Ilmu Administrasi Niaga, karena bagian administrasi memegang peranan yang sangat penting dalam mendukung kelancaran dalam perusahaan. Kegiatan magang di PT. Anugrah Bintang Jaya Makmur dilakasanakan selama 40 Hari. Kegiatan pendampingan pada mahasiswa magang menghasilkan pemahaman mengenai ketrampilan perkantoran di bidang pelaksanaan administrasi secara mendalam yang ada didalam perusahaan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

abdimassa

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Industrial & Manufacturing Engineering Public Health Other

Description

Jurnal Pengabdian Nasional ABDI MASSA ber e-ISSN 2797-0493 ini adalah Jurnal Pengabdian Nasional, memuat artikel ilmiah hasil pengabdian kepada masyarakat dengan fokus pada bidang teknologi tepat guna dan kewirausahaan. Hasil-hasil kegiatan pengabdian masyarakat berupa penerapan dan pendampingan ...