Jurnal Riset Pendidikan Agama Islam
Volume 5, No. 1, Juli 2025, Jurnal Riset Pendidikan Agama Islam (JRPAI)

Peran Kiai dalam Mencegah Bullying di Pondok Pesantren Al-Falah Cikawati Pakuhaji

Ahmad Komarudin (Unknown)
Nurul Afrianti (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jul 2025

Abstract

Abstract. This research found that the policies and strategies made by kiai were quite optimal in preventing acts of bullying at the Al-Falah Islamic Boarding School. This research aims to determine the role of kiai in preventing acts of bullying in Islamic boarding schools. This research uses qualitative research with analytical descriptive methods to illustrate that researchers can collect information from interviews, observations and documentation. Data analysis includes data reduction steps, data presentation, verification/drawing conclusions. and Data validity. The results of this research show that the Islamic boarding school policy was found to prevent bullying, the Islamic boarding school issued regulations regarding its prevention. The results found were Islamic boarding school strategies and communication patterns. The role of kiai in providing examples and motivation. It can be concluded that the role of the kiai at the Al-Falah Cikawati Pakuhaji Islamic boarding school is quite capable in providing existing policies and strategies even though not all of them have been realized well, and the results of this research are quite successful in terms of some of the kiai's roles in preventing bullying. Abstrak. Penelitian ini menemukan bahwa kebijakan dan strategi yang dibuat kiai cukup optimal dalam mencegah Tindakan bullying di Ponpes Al-Falah, penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui peran kiai dalam mencegah Tindakan bullying di pesantren. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dengan metode deskriptif analitis untuk menggambarkan peneliti dapat mengumpulkan informasi dari wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis data meliputi Langkah reduksi data, penyajian data, verification/penarikan Kesimpulan. dan Keabsahan data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Ditemukannya Kebijakan pesantren untuk mencegah Tindakan bullying, pesantren mengeluarkan aturan terkait pencegahannya. Hasil yang ditemukan adalah strategi pesantren dan pola komunikasi. Peran kiai dalam memberikan teladan dan motivasi. Dapat disimpulkan bahwa peran kiai di pondok pesantren Al-Falah cikawati pakuhaji cukup mumpuni dalam memberikan kebijakan dan strategi yang ada walaupun belum semuanya terealisasikan dengan baik, dan hasil dari penelitian ini cukup berhasil dari sebagian peran kiai dalam mencegah bullying.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JRPAI

Publisher

Subject

Religion Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Riset Pendidikan Agama Islam (JRPAI) adalah jurnal peer review dan dilakukan dengan double blind review yang mempublikasikan hasil riset dan kajian teoritik terhadap isu empirik dalam sub kajian Pendidikan Agama Islam. JRPAI ini dipublikasikan pertamanya 2021 dengan eISSN 2797-2852 yang ...