Jurnal Wacana Kinerja: Kajian Praktis-Akademis Kinerja dan Administrasi Pelayanan Publik
Vol 8, No 1 (2005)

Pilkada

Dayat Hidayat (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Mar 2020

Abstract

Iklim berdemokrasi di Indonesia semakin dikembangkan dan semakin diminati masyarakat. Setelah sukses menggelar Pemilihan Presiden secara langsung, kini Indonesia akan menggelar pemilihan Kepala Daerah secara langsung juga. Untuk melaksanakan hal tersebut Pemerintah telah menyiapkan aturannya melalui Peraturan Pemerintah (PP) Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2005 tanggal 11 Februari 2005

Copyrights © 2005






Journal Info

Abbrev

jwk

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

This journal focuses on disseminating problems and issues in public administration and public policy. Published journal article of Jurnal Wacana Kinerja covers areas, including: Public sector human resource management; Public sector organization; Public sector management; Public sector innovation; ...