PERMANA : Jurnal Perpajakan, Manajemen, dan Akuntansi
Vol. 17 No. 2 (2025): August

Pengaruh Profitabilitas dan Sales Growth Terhadap Financial Distress Dengan Firm Size Sebagai Variabel Moderasi

Ansari, Monica Juwanda (Unknown)
Rusmita, Sari (Unknown)
Karpriana, Angga Permadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Aug 2025

Abstract

Financial distress adalah kondisi ketika perusahaan menghadapi kesulitan dalam memenuhi kewajiban keuangannya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi financial distress. Sampel penelitian terdiri dari 27 perusahaan transportasi dan logistik yang terdaftar di BEI tahun 2021-2024 dengan teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling yang dianalisis dengan metode regresi uji asumsi klasik dan MRA. Temuan penelitian ini menyatakan bahwa profitabilitas berpengaruh positif signifikan dan pertumbuhan penjualan berpengaruh positif tidak signifikan terhadap financial distress. Sementara itu, ukuran perusahaan tidak memoderasi hubungan profitabilitas dan pertumbuhan penjualan terhadap financial distress.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

permana

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Taxation Science Corporate Tax Individual Tax Accounting and Planning Taxes and Business Strategy Taxation Procedures for Estates, Trusts and Partnerships Financial Accounting Taxation Procedures for C Corps and S Corps Payroll and Business Tax Accounting Management Science Marketing Financial ...