Jurnal Impresi Indonesia
Vol. 4 No. 8 (2025): Indonesian Impression Journal (JII)

Analisis Kesehatan Bank dengan Metode RGEC dan Camel

Masfiatun, Masfiatun (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Aug 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menilai kesehatan Bank KB Bukopin Syariah dari tahun 2022 sampai 2024 dengan menggunakan RGEC (yang menilai Profil Risiko, Aset, Manajemen, Good Corporate Governance (GGC), Earnings, dan Capital), dan CAMEL (yang menganalisis Permodalan, Aset, Manajemen, Pendapatan dan Likuiditas). Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang bersumber dari laporan keuangan KB Bukopin Syariah dari tahun 2022 sampai 2024. Hasil penelitian ini menjukkan baik dari pengukuran dengan metode RGCR maupun CAMEL Bank KB Bukopin Syariah berada dalam kondisi cukup sehat.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jii

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

The Jurnal Impresi Indonesia provides a means for sustained discussion of relevant issues that fall within the focus and scopes of the journal which can be examined empirically. The journal publishes research articles covering all aspects of social sciences, ranging from management, economics, ...