Jurnal Pembelajaran Sastra
Vol 6 No 02 (2024): Jurnal Pembelajaran Sastra

GAYA HIDUP TOKOH DALAM NOVEL A VERY YUPPY WEDDING KARYA IKA NATASSA

Putri, Nurul Annisa (Unknown)
Sulistyorini, Dwi (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Aug 2025

Abstract

Perkembangan teknologi turut mempengaruhi perubahan sosial masyarakat terutama sifat hedonisme yang marak terjadi saat ini. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan gaya hidup hedonisme tokoh dalam novel A Very Yuppy Wedding karya Ika Natassa. Penelitian ini menggunakan pendekatan sosiologi sastra dengan metode deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini diperoleh melalui teknik pustaka, simak, dan dokumentasi berupa narasi dan dialog yang menunjukkan gaya hidup hedonisme dalam novel A Very Yuppy Wedding karya Ika Natassa Dari hasil penelitian, ditemukan bahwa tokoh-tokoh dalam novel A Very Yuppy Wedding karya Ika Natassa memiliki gaya hidup hedonisme. Bentuk-bentuk gaya hidup hedonisme berupa gaya hidup dalam hal makanan atau minuman, gaya hidup dalam melakukan kesenangan atau hobi, gaya hidup dalam hal berpakaian dan gaya hidup dalam beropini.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

hiskimalang

Publisher

Subject

Humanities Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Pembelajaran Sastra (Journal of Literary Education) accepts submissions of original articles that have not been published elsewhere nor being considered or processed for publication anywhere, and demonstrate no plagiarism whatsoever. The prerequisites, standards, and format of the manuscript ...