Jurnal Aspirasi
Vol. 15 No. 2 (2025): Agustus 2025

POPULARITAS DAN MEDIA PADA CALON PILKADA TAHUN 2024 (Studi Pemenangan Lucky Hakim dan Syaefudin Pada Pilkada Kabupaten Indramayu)

Ibrahim (Unknown)
Mulyati Kartini (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Aug 2025

Abstract

Menganalisis popularity, elektabilitas dan media Lucky Hakim dalam pemilihan kepala daerah Bupati Indramayu Jawa Barat Pada Tahun 2024. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pendekatan yang digunakan oleh Lucky Hakim dalam menarik dukungan pemilih, termasuk penggunaan media sosial, penggalangan basis massa, dan kolaborasi dengan berbagai komunitas. Metode yang digunakan adalah analisis kualitatif dengan pengumpulan data melalui, observasi, dan kajian dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa popularity lucky hakim sebagai artis dan pengelolaan media menciptakan branding dengan , serta pemanfaatan isu lokal dengan mengedapkan visi-misinya mengenai Indramayu Reang menjadi kunci sukses dalam kampanye Lucky Hakim. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan bagi calon kepala daerah lainnya dalam merancang strategi kampanye yang efektif serta memperkaya literatur tentang politik lokal di Indonesia.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

aspirasi

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

JURNAL ASPIRASI adalah wahana pendorong perkembangan Ilmu Pemerintahan dan Ilmu Politik melalui dokumentasi hasil-hasil penelitian serta kajian kritis terhadap berbagai konsep, fenomena, persitiwa dan dinamika pemerintahan maupun politik di Indonesia dan Global. Setiap volume terdiri dari dua edisi ...