Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa
Vol. 3 No. 6 (2025): Agustus

Anemia dan Bahaya Merokok Pada Remaja Putra Putri di MTs Sudirman Jimbaran, Bandungan Semarang

Indriyani, Feni (Unknown)
Metboki, Brigitha Emilia (Unknown)
Hidayati, Nurul Samsul (Unknown)
Sunnah, Istianatus (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Aug 2025

Abstract

Fase remaja merupakan fase yang rentan terhadap resiko kesehatan karena didalam fase remaja, terjadi perkembangan tubuh yang pesat sehingga diperlukan sumber gizi yang cukup. Akan tetapi, kebutuhan gizi yang cukup tersebut sering diabaikan oleh para remaja sehingga akan tampak beberapa masalah  kesehatan yang ditimbulkan seperti kejadian anemia pada remaja. Kebisaan merokok juga sering kali dilakukan oleh remaja, dimana perilaku tersebut dapat membahayakan diri sendiri dan juga orang lain. Hal tersebut dilakukan karena tingkat pengetahuan dan kepedulian remaja mengenai kesehahatan masih lumayan minim. Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan juga kesadaran siswa MTs Sudirman Jimbaran tentang anemia dan bahaya merokok. Metode yang digunakan meliputi penyuluhan dengan menggunakan media power point, leaflet  dan dilakukan tahap evaluasi berupa tanya jawab dan juga postest. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pemahaman yang singnifikan dan diharapkan dapat menjadi langkah awal bagi siswa/i untuk peduli dengan kesehatan diri.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jpmba

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Energy Health Professions Industrial & Manufacturing Engineering Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Mathematics Medicine & Pharmacology Nursing Physics Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa published every month (12 times a year), contains disseminates every thought and idea on the results of research and the use of technology to be implemented to the public, including field of science; Mathematics and Natural Sciences, Applied, Social, Law, Culture, ...