Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M)
Vol. 2 No. 1 (2021)

Pembelajaran Home Visited Dalam Masa Pandemi Covid-19

Mahsuni, Abdul Wahid (Unknown)
Nadhif, Ahmad Ainun (Unknown)
Rahayu, Evi (Unknown)
Maghfiroh, Mu’izzatul (Unknown)
Lestari, Tria Indriani Dian (Unknown)
Valentino, Lisa Febrianty (Unknown)
Aprilianti, Erlina Dwi (Unknown)
Faruq, Ahmad (Unknown)
Kadhafi, Muamar (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Jul 2021

Abstract

Home Visited yaitu metode pembelajaran di masa pandemi covid-19, salah satu program ini dilaksanakan dengan guru untuk mengunjungi tempat tinggal siswa-siswi untuk memberikan pembelajaran, dan menyelesaikan permasalahan yang dihadapi oleh siswa-siswi tersebut. Permasalahan bagi siswa-siswi terutama dalam proses belajar di rumah adalah ada atau tidaknya papan tulis di setiap tempat tinggal di masing-masing rumah siswa yang kurang memahami akan pembelajaran saat ini dan waktu pembelajaran yang sangat singkat. Selama proses pembelajaran berlangsung tak lupa untuk selalu mematuhi protokol kesehatan agar tidak tertular oleh virus dan selalu menggunakan masker dan selalu cuci tangan dimanapun. Untuk membantu proses belajar di desa Tanjung kecamatan lamongan kabupaten lamongan, Maka mahasiswa KKN-PPM edisi covid-19 kelompok 61 Universitas Islam Malang memberikan bantuan bimbingan belajar kepada siswa-siswi di  salah satu Sekolah Dasar. Tujuanya dari Home Visited : 1) Pemahaman tentang peserta didik, terutama oleh peserta didik sendiri, orang tua, guru pada umumnya, 2) pemahaman tentang lingkungan peserta didik, 3) Pemahaman tentang lingkungan yang lebih luas termasuk didalamnya informasi pendidikan. Metode yang digunakan dalam artikel ini yaitu metode wawancara

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JP2M

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Jurnal Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (JP2M) dengan nomor registrasi ISSN 2721-5156 (cetak) 2721-5148 (online) adalah jurnal multidisiplin ilmu yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Islam Malang. Jurnal Ini mencakup banyak masalah secara umum ...