Jurnal Ilmiah Fisioterapi Muhammadiyah
Vol 4 No 1 (2025): Jurnal Ilmiah Fisioterapi Muhammadiyah (JarFisMU)

PENGARUH PEMBERIAN DYNAMIC NEUROMUSCULAR STABILIZATION TERHADAP PENURUNAN NYERI PADA LANSIA DENGAN LOW BACK PAIN KONDISI MUSKULOSKELETAL DI RUMAH SAKIT PKU JATINOM KLATEN

Rahma, Nur (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jan 2025

Abstract

Low back pain  merupakan nyeri di area punggung bagian bawah yang terjadi akibat ada gangguan atau kelainan unsur-unsur otot dan tendon tanpa diikuti gangguan neurologis. DNS  merupakan pelatihan berkesinambungan mengaktivasi berbagai otot tubuh secara keseluruhan yang kerjanya mengalami ketidakseimbangan, hal ini terjadi karena salah satu kelompok otot yang lemah sedangkan kelompok otot lainnya kerjanya berlebihan, sehingga terjadi kompensasi berlebihan hingga timbul fiksasi yang mengakibatkan kekakuan. DNS dapat digunakan untuk berbagai keluhan pada tubuh. 

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

Jar

Publisher

Subject

Health Professions Neuroscience Other

Description

urnal Ilmiah Fisioterapi Muhammadiyah (JarFisMU) adalah jurnal keilmuan fisioterapi yang diterbitkan oleh Prodi S1 Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surabaya. JarFisMU terinspirasi dari nama artificial intelegent dari film Iron Man, yang merupakan terobosan teknologi untuk ...