Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif
Vol 2, No 2 (2011): Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif

Rancang Bangun Instrumen Tes Kemampuan Keruangan Pengembangan Tes Kemampuan Keruangan Hubert Maier dan Identifikasi Penskoran Berdasar Teori Van Hielle

Prabowo, Ardhi (Unknown)
Ristiani, Eri (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Dec 2011

Abstract

Tulisan ini berisi mengenai rancang bangun instrumen uji kemampuan keruangan. Sesuai dengan definisi dari Maier, kemampuan keruangan merupakan salah satu kemampuan dasar dari manusia. Maier juga menyebutkan bahwa kemampuan keruangan memiliki hubungan yang kuat dengan kemampuan analitis dan sintesis serta kemampuan aritmatika. Dalam rangka pengembangan uji kemampuan keruangan maka disusunlah instrumen uji kemampuan keruangan yang dalam penskorannya mengadopsi model penskoran dari tes kemampuan keruangan Van Hielle.

Copyrights © 2011






Journal Info

Abbrev

kreano

Publisher

Subject

Education Mathematics

Description

Kreano is a place to share and communicate research results from researchers or invited authors. Kreano publishes original, novel, and empirical works in the field of mathematics education. Researchers can come from Lecturers, Teachers, Researchers, and students who need broad access to the ...