Abdimas, Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol. 2 No. 3 (2024): Maret 2024

IMPLEMENTASI APLIKASI POINT OF SALES PADA UMKM TOKO BASRENGPDS TEMBILAHAN

zulina putri, novi fitria (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Mar 2024

Abstract

Pengembangan bisnis toko makanan ringan BasrengPds Tembilahan pada awal tahun 2023 dihadapkan dengan tantangan dalam meningkatkan hasil penjualan. Dalam upaya untuk memperkuat penjualan produknya, kami memutuskan untuk mengimplementasikan aplikasi POS berbasis website. Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk mengembangkan dan menerapkan aplikasi POS yang akan mendukung proses promosi serta penjualan produk makanan ringan di toko BasrengPds Tembilahan. Tujuan utama dari langkah ini adalah memperluas jangkauan pasar dan meningkatkan kesadaran masyarakat lokal akan keberadaan dan ketersediaan produk di BasrengPds Tembilahan. Diharapkan, penerapan aplikasi POS ini dapat memberikan dorongan signifikan terhadap peningkatan penjualan produk makanan ringan di toko BasrengPds Tembilahan

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

abdimas

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Education Social Sciences Other

Description

ABDIMAS : Jurnal Pengabdian Masyarakat adalah sebagai sarana untuk menampung artikel-artikel ilmiah yang berasal dari hasil Pengabdian Kepada Masyarakat yang di Lakukan para Dosen-dosen yang ada di Indonesia maupun Luar Negeri berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, teknik, ...