JURNAL MANAJEMEN MUTU PENDIDIKAN (JMMP)
Vol 13, No 1 (2025): JURNAL MANAJEMEN MUTU PENDIDIKAN

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Berbantuan Media Flashcard terhadap Penguasaan Kosakata Bahasa Inggris Kelas V SD

Kirana, Masita Putri (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Mar 2025

Abstract

Abstrak: Masalah dalam penelitian ini yaitu rendahnya penguasaan kosakata bahasa Inggris peserta didik kelas V di SDN 1 Giriklopomulyo. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh model kooperatif tipe make a match berbantuan media flashcard terhadap penguasaan kosakata bahasa Inggris peserta didik. Metode penelitian ini adalah quasi experimen menggunakan desain non-equivalent control group design. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 96 peserta didik dan sampel berjumlah 64 peserta didk, sampel ditentukan dengan teknik non probability sampling yaitu purposive sampling. Pengumpulan data dengan teknik tes dan observasi. Pengujian hipotesis menggunakan uji regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh model kooperatif tipe make a match berbantuan media flashcard terhadap penguasaan kosakata bahasa Inggris peserta didik kelas V SDN 1 Giriklopomulyo tahun ajaran 2024/2025. Kata Kunci: Bahasa Inggris, flashcard, make a match, penguasaan kosakata, peserta didik SD. 

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

JMMP

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education Environmental Science

Description

Focus and Scope . Assessment dan evaluasi pembelajaran Manajemen Teknologi dan Inovasi pembelajaran Pembelajaran berbasis HOT Pembelajaran berbasis inkusif Manajemen pembelajaran terpadu Manajemen pendekatan Ilmiah termasuk metode ilmiah sebagai metode yang sedang berlangsung; Blended ...