Journal of Muhammadiyah’s Application Technology
Vol. 1 No. 3 (2022)

Perancangan Gedung Olahraga Universitas Muhammadiyah Makassar Dengan Pendekatan Analogi Linguistik

Amir, Amrin (Unknown)
Sakkar, Aris (Unknown)
Abdulah, Ashari (Unknown)
Mustafa, Mursyid (Unknown)
Syarif, Muhammad (Unknown)
Amal, Citra Amalia (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Mar 2023

Abstract

Universitas Muhammadiyah Makassar merupakan universitas swasta terbaik di makassar, di mana universitas ini memiliki kendala pada fasilitas dan sarana untuk berolahraga dengan permasalahan ini , maka di sarakan perlunya gedung olahraga unismuh makassar untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa. Maka di lakukan survei lokasi dan study banding dengan bangunan serupa di beberapa tempat. Hasil dari desain menghasilkan sebuah gambar desain dengan penerapan  konsep analogi linguistic model semiotic yang  menasfisirakan bahawa bangunan yang dibangun merupakan bangunan dari universitas Muhammadiyah makassar yang merupakan bangunan Gedung olahraga yang di isi dari 4 jenis olahraga seperti basket, futsal, bulu tangkis dan voly.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jumptech

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Journal of Muhammadiyah’s Application Technology (JUMPTECH) Jumptech (Journal of Muhammadiyah’s Application Technology) is an online periodical journal of science that is published three times a year, in February, June and October by Faculty of Engineering, Muhammadiyah University of Makassar, ...