Jurnal Idaaratul Ulum
Vol 3 No 2 Desember (2021): Idaaratul 'Ulum (Jurnal Prodi MPI)

Upgrade Mutu Guru Melalui Model Dan Pendekatan Pembelajaran Berbasis Hasil Penilaian Studi Di SMA Unggulan Dan Non Unggulan Se-OKU Timur

Anang Silahuddin (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Dec 2021

Abstract

Kemampuan rata-rata guru dalam meningkatkan mutunya melalui pengembangan strategi dan teknik perencanaan pembelajaran sudah berada pada kategori sangat baik. Dengan kemampuan yang para guru miliki meliputi berbagai aspek yaitu, aspek mengamati, menanya, mencoba, menalar dan mengomunikasikan.Dan hal itu sudah dilakukan secara maksimal dan baik. Walaupun kemunculan sudah sangat baik akan tetapi kemunculan setiap aspek masih ada yang dimunculkan dengan sangat sederhana oleh guru SMA dan belum sesuai denganseharusnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara keseluruhan hampir semua guru SMA yang teliti sudah mampu meningkatkan mutunya melalui pengembangan strategi dan teknik perencanaan pembelajaran dengan sangat baik dalam RPP dan pelaksanaan yang dilakukan tetapi kemunculan aspek tersebut belum sepenuhnya sesuai sempurna sesuai dengan seharusnya. Oleh karena itu diharapkan bagi pihak sekolahSMA Unggulan dan Non Unggulan se-OKU Timuruntuk memberikan kesempatan bagi guru untuk mengikuti pelatihan, seminar, workshop tentang kurikulum 2013 sehingga dapat mengembangkan kemampuan guru dalam upgrade mutu guru SMA ibtidaiyah melalui pengembangan strategi dan teknik dalam perencanaan pembelajaran melalui penyusunan RPP dan pelaksanaan dengan secara sempurna.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

idaarotul

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Idaaratul ‘Ulum : (Jurnal Prodi MPI) berfokus pada publikasi hasil penelitian ilmiah yang berkaitan dengan : 1. Wacana pendidikan Islam 2. Mengkomunikasikan penelitian-penelitian dan masalah-masalah aktual dan kontemporer yang berkaitan dengan pendidikan Islam. 3. Wacana pendidikan Islam di bidang ...