Laksana Olahraga
Vol. 1 No. 02 (2023): Vol 1 No 2 (2023)

Implementasi Hasil Penelitian Pengembangan Tes Kelincahan Tendangan Pencak Silat di Ekstrakulikuler SMK Negeri 1 Gorontalo

Hidayat, Syarif (Unknown)
Haryanto, Arief Ibnu (Unknown)
Widiyanto, Widiyanto (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Aug 2023

Abstract

Pengukuran tendangan dalam Pencak Silat selama ini menggunakan tes tendangan kecepatan standar yang hanya menitikberatkan tes kecepatan tendangan non lokomotor yang tentunya kurang efektif dalam suatu pertandingan secara nyata dimana atlet harus senantiasa bergerak kesana kemari. Tujuan dari pengabdian ini yaitu untuk melakukan implementasi hasil penelitian pengembangan tes kelincahan tendangan Pencak Silat di ekstrakulikuler Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Gorontalo. Hasilnya, yaitu sebuah peningkatan pengetahuan dan keterampilan dalam metode tes dan pengukuran kelincahan tendangan Pencak Silat dan juga buku pedoman.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

laksanaolahraga

Publisher

Subject

Education Public Health Social Sciences

Description

Laksana Olahraga yang diterbitkan oleh Universitas Negeri Surabaya adalah peer-reviewed journal yang memuat artikel-artikel ilmiah hasil aktivitas pengabdian kepada masyarakat khususnya dalam bidang multidisplin keolahragaan. Jurnal ini diharapakan dapat menjadi alat informasi dan sosialisasi ...