JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 9 No. 3 (2025): Desember

Efek Olahraga terhadap Dopamin dan Dampaknya pada Siklus Menstruasi Wanita: Literature Review

Gulo, Herniaman (Unknown)
Harahap, Aisy Tri Ratu (Unknown)
Fred, Teuku Adam Attalaryk (Unknown)
Sembiring, Alfredo (Unknown)
Siregar, Nurhamida Sari (Unknown)
Kurniawan, Randi (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Oct 2025

Abstract

Olahraga berperan penting dalam menjaga kesehatan fisik dan memengaruhi keseimbangan neurokimia otak, khususnya dopamin. Tujuan artikel ini ialah meninjau relasi antara olahraga, peningkatan dopamin, dan efeknya terhadap siklus menstruasi wanita, dengan penekanan pada aspek neuroendokrin dan reproduktif. Teknis yang dipakai ialah tinjauan literatur dari sejumlah studi terkini. Hasil review menunjukkan bahwa olahraga bisa meningkatkan kadar dopamin, yang berpotensi mengurangi gejala pramenstruasi (PMS) dan menstabilkan emosi selama siklus menstruasi. Namun, olahraga dengan intensitas tinggi yang tidak terkontrol dapat menyebabkan stres fisiologis dan penurunan hormon reproduksi, berisiko mengganggu siklus menstruasi. Kesimpulannya, pemahaman tentang interaksi olahraga dan dopamin penting untuk merancang program latihan yang seimbang demi menjaga kesehatan neuroendokrin dan reproduksi wanita secara optimal.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...