Otonomi
Vol 25 No 2 (2025): Otonomi

Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Masyarakat Terhadap Indeks Kepuasan Masyarakat

Mulyani, Novilia (Unknown)
Sumarji, Sumarji (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Oct 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas pelayanan dan kepuasan masyarakat terhadap indeks kepuasan masyarakat pada Kantor Kecamatan Kertosono Kabupaten Nganjuk. Penelitian ini menggunakan beberapa populasi masyarakat yang ada di Kecamatan Kertosono Kabupaten Nganjuk. Data yang digunakan yaitu data awal yang di dapat dari Kantor Kecamatan Kertosono sedangkan sumber data yang digunakan berupa data sekunder. Analisis data penelitian ini menggunakan pengolah data dengan SPSS. Penyajian data dengan tabel dan narasi yang berhubungan dengan variabel penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan dan kepuasan masyarakat berpengaruh secara simultan terhadap indeks kepuasan masyarakat pada Kantor Kecamatan Kertosono Kabupaten Nganjuk

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

otonomi

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Focus and scope this journal : Human Resource Management, Financial Management, Marketing Management, Strategic Management, Organizational Behavior, Operations Management, Change Management, Management of Sharia, Knowledge Management Entrepreneurship, E-Business, Capital ...