JGK (Jurnal Guru Kita)
Vol. 8 No. 1: Desember 2023

PENGARUH MEDIA MATHPLAYGROUND TERHADAP MINAT BELAJAR METEMATIKA SISWA SEKOLAH DASAR

Setyawan, Syahrul Ramadani (Unknown)
Sutriyani, Wulan (Unknown)



Article Info

Publish Date
16 Dec 2023

Abstract

Tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran mathplayground untuk meningkatkan minat belajar matematika siswa sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian pre experimental designs dengan bentuk penelitian one group pretest-posttest design. Sampel penelitian sebanyak 15 siswa kelas IV. Analisis data menggunakan uji t. Hasil uji-t didapatkan nilai Sig. (2-tailed) adalah 0,000. Artinya nilai Sig. (2-tailed) < 0, 05 yaitu 0,000 < 0,05. Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh media pembelajaran mathplayground untuk meningkatkan minat belajar matematika siswa sekolah dasar.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jgkp

Publisher

Subject

Arts Education Environmental Science Social Sciences Other

Description

Jurnal Guru Kita contains writings from the results of research, education, lerning, science, culture, technology, language, art, social, phenomena, and community ...