Jurnal Wacana Kinerja: Kajian Praktis-Akademis Kinerja dan Administrasi Pelayanan Publik
Vol 1, No 1 (1998)

Pelayanan Perizinan sebagai Salah Satu Instrumen Fungsi Pengaturan Pemerintah Dalam Reformasi Sosial Ekonomi Masyarakat

Wirijadinata, Jat Jat (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Mar 2020

Abstract

Masalah perijinan dalam era reformasi dan transparansi saat ini makin relevan untuk dikaji karena mengandung potensi yang makin sensitif. Oleh karena itu, sistem pelayanan perlu diperbaiki dalam berbagai aspeknya, baik sumber daya manusia, kelembagaan, ketatalaksanaan, data base, koordinasi, sarana prasarana, dan sebagainya. Salah satu jenis pelayanan yang perlu “direvitalisasikan” disini misalnya pelayanan pembangunan dan investasi.

Copyrights © 1998






Journal Info

Abbrev

jwk

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

This journal focuses on disseminating problems and issues in public administration and public policy. Published journal article of Jurnal Wacana Kinerja covers areas, including: Public sector human resource management; Public sector organization; Public sector management; Public sector innovation; ...