Cendikia: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran
Vol. 2 No. 9 (2024): Cendikia: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran

PENERAPAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) DI SDN GONDRONG 3 KOTA TANGERANG

Utami, Angelia Fitria (Unknown)
Yulinar , Ghea Pramasanti (Unknown)
Luckyantoro , Ivo (Unknown)
Megawati , Lesta (Unknown)
Nurmalasari , Tia (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jul 2024

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menggambarkan perilaku hidup bersih dan sehat pada siswa Sekolah Dasar Negeri 3 Gondrong Kota Tangerang. Metode penelitian menggunakan metode kualitatif, sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 2 narasumber, kemudian pengolahan data menggunakan pengumpulan data berupa wawancara. Hasil penelitian menunjukkan kebersihan, kesehatan, dan fasilitas sekolah memadai. Gambaran Sikap, perilaku,dan tindakan tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat ( PHBS) Siswa Sekolah di Sekolah Dasar SDN Gondrong 3 adalah sangat baik. Program di sekolah seperti jumanti, dokcil, makazi, dan jumsi pun sangat membantu dalam penerapan PHBS di sekolah. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa PHBS Siswa Sekolah Dasar Negeri 3 Gondrong Kota Tangerang kategori sangat bagus .

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

cendikia

Publisher

Subject

Education

Description

Cendikia: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran adalah jurnal penelitian peer-reviewed open access yang diterbitkan oleh Komunitas Menulis dan Meneliti (Kolibi). Cendikia menyediakan wadah bagi para peneliti, akademisi, profesional, praktisi, dan mahasiswa untuk menyampaikan dan berbagi pengetahuan dalam ...