Cendikia: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran
Vol. 2 No. 10 (2024): Cendikia: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran

PENGEMBANGAN LKPD BERBASIS LIVEWORKSHEETS PADA MATERI SISTEM REPRODUKSI PENELITIAN Research & Depelopment Pada KELAS XI MAN 2 CIANJUR

Mahendra, Irhamudzikri (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Aug 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan lkpd berbasis liveworksheets pada materi sistem reproduksi manusia. Metode penelitian yang digunakan yaitu research & Depelopment dengan menggunakan satu kelas sebagai sampel yaitu kelas XI IPA I. Instumen yang digunakan pada penelitian ini berupa lembar angket respon siswa tehadap lkpd berbasis liveworksheets materi sistem reproduksi manusia kelas XI IPA I. berdasarkan hasil penelitian respon siswa terhadap lkpd berbasis liveworksheets dapat diketahui rata-rata sebesar 85% yang menunjukan interpretasi sangat kuat. Maka, dapat dijabarkan bahwa lkpd berbasis liveworksheets pada materi sistem reproduksi manusia layak digunakan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

cendikia

Publisher

Subject

Education

Description

Cendikia: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran adalah jurnal penelitian peer-reviewed open access yang diterbitkan oleh Komunitas Menulis dan Meneliti (Kolibi). Cendikia menyediakan wadah bagi para peneliti, akademisi, profesional, praktisi, dan mahasiswa untuk menyampaikan dan berbagi pengetahuan dalam ...