JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 3 (2024)

Efektivitas Media Pembelajaran Audio Visual Berbasis TikTok terhadap Hasil Belajar Passing Sepak Bola

Fathoni, Muhammad Iqbal (Unknown)
Suroto, Suroto (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Nov 2024

Abstract

Dalam pembelajaran PJOK, terdapat beberapa permasalahan yang mengakibatkan terhambatnya suatu kegiatan pembelajaran. kurangnya media pembelajaran yang digunakan, minimnya sarana prasarana pembelajaran PJOK, dan guru mengalami kesulitan dalam memilih materi pembelajaran merupakan suatu permasalahan yang cukup berarti dalam suatu proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektivitas media pembelajaran audio visual berbasis TikTok terhadap hasil belajar passing sepak bola. Penelitian ini dilaksanakan di SMKN 1 Geneng Kabupaten Ngawi. Metode penelitian ini adalah eksperimen dengan pendekatan kuantitatif, dan desain penelitian yang digunakan adalah randomize control group pre-test post-test design. Hasil penelitian yang diperoleh pada penilaian kognitif kelompok eksperimen mengalami peningkatan hasil belajar 88,6% dan psikomotor 85,7%. Sedangkan pada kelompok kontrol, mengalami peningkatan hasil sebajar kognitif sebesar 77,1% dan psikomotor 77,1%.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...