JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 3 (2024)

Pengaruh Pendidikan Kewarganegaraan terhadap Kesadaran Politik Mahasiswa

Fauzy, Adli Amri (Unknown)
Rizqillah, Itsna (Unknown)
Febriani, Aulia Khairish (Unknown)
Herwandi, Filky Putra (Unknown)
Supriyono, Supriyono (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Dec 2024

Abstract

Pendidikan kewarganegaraan (PKN) merupakan basis penting bagi mahasiswa untuk memahami dinamika politik saat ini. Namun, pemahaman pada mata kuliah PKN perlu dibersamai dengan kesadaran politik yang tinggi. Melalui penelitian yang menggunakan metode kualitatif ini, penulis mendeskripsikan pandangan mahasiswa di masa kini terkait politik, serta faktor apa yang menunjukkan pentingnya PKN dalam membentuk pandangan tersebut. Ditemukan bahwa perlu adanya pembaruan dalam mata kuliah PKN untuk menyesuaikan kerangka teoretis dengan perkembangan politik saat ini, serta partisipasi aktif mahasiswa dalam berpolitik. PKN hendaknya menyadarkan mahasiswa mengenai hak dan kewajiban dalam berpolitik, sehingga kesadaran politik dapat terbentuk secara ideal.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...