Pemanfaatan chatbot media sosial telah berkembang pesat seiring kebutuhan perusahaan dalam mengoptimalkan efisiensi pelayanan pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi dampak chatbot terhadap kualitas layanan pelanggan, terutama pada platform seperti WhatsApp, lnstagram,dan Facebook. Dengan pendekatan deskriptif melalui studi kasus pada beberapa perusahaan, penelitian ini menunjukkan bahwa chatbot mampu mengurangi waktu respon hingga 7OB. Namun, kendala utama ditemukan pada kesulitan chatbot memahami konteks percakapan yang kompleks. Rekomendasi utama adalah penerapan teknologi kecerdasan buatan yang lebih Cänggih untuk meningkatkan personalisasi dan akurasi.
Copyrights © 2025