Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial
Vol. 4 No. 3 (2025): JUPEIS: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial

Strategi Layanan Bursa Kerja Khusus (BKK) SMK 2 Islam Durenan Terhadap Kesiapan Kerja Siswa

Wibowo, Heriyanto (Unknown)
Dianastiti, Yelma (Unknown)
Ardiyanta, Anggara Sukma (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jul 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji strategi Bursa Kerja Khusus (BKK) dalam membentuk kesiapan kerja siswa di SMK Islam 2 Durenan. Menggunakan pendekatan kualitatif, penelitian ini berfokus pada pemahaman mendalam terhadap fenomena yang dialami subjek penelitian tanpa intervensi terhadap proses pengumpulan data. Teknik utama yang digunakan dalam pengumpulan data adalah wawancara. Temuan penelitian menunjukkan bahwa strategi yang diterapkan oleh BKK telah berjalan dengan cukup baik, meskipun masih terdapat berbagai kekurangan dan kendala dalam implementasinya. Oleh karena itu, diperlukan sinergi yang lebih kuat antara Dunia Usaha dan Industri (DUDI), Kepala Sekolah, Ketua BKK, serta orang tua siswa agar tujuan utama, yakni mempersiapkan siswa untuk masuk ke dunia kerja, dapat tercapai secara optimal. Selain itu, strategi yang diterapkan oleh BKK sudah sejalan dengan kebutuhan dan harapan dari pihak DUDI.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jp

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

JUPEIS : Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial menerbitkan artikel ilmiah pendidikan dan ilmu sosial berdasarkan hasil penelitian dan hasil kajian pustaka. Jurnal ini menggunakan Bahasa Indonesia dan bahasa inggris. Terbit 4 kali setiap tahun pada bulan Januari, Maret, Juli, dan ...