Informatics and Computer Engineering Journal
Vol 4 No 2 (2024): Periode Agustus 2024

PENGEMBANGAN GAME EDUKASI “MALAYA” UNTUK PENGENALAN TATA SURYA BERBASIS ANDROID PADA SD NEGERI 33 PAGAR ALAM

Rahmadi, Lendy (Unknown)
Triawan, Medi (Unknown)
Rosalena, Mira (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2024

Abstract

Pembelajaran tata surya untuk siswa sekolah dasar yang masih bersifat manual menggunakan buku paket maupun dengan metode ceramah menjadi salah satu permasalahan yang membuat siswa kurang aktif dalam proses belajar. Maka dari itu diperlukan metode pembelajaran yang baru untuk meningkatkan minat belajar siswa kelas VI SD Negeri 33 Pagar Alam, salah satu cara untuk meningkatkan minat belajar siswa adalah dengan mengubah metode pembelajaran menjadi lebih menarik dan tidak membosankan maka dibuatlah game edukasi pengenalan tata surya berbasis android agar siswa kelas VI lebih semangat dengan bermain sambil belajar. Pengembangan game ini menggunakan metode GDLC(Game Development Life Cycle) penggunaan game edukasi sebagai media alternatif dalam penyampaian materi dianggap efektif dan efisien karena game umumnya sering dimainkan dan disenangi anak sekolah dasar, maka dibuat lah game edukasi pengenalan tata surya berbasis android. Dengan dibuatnya game edukasi ini agar dapat memudahkan siswa dalam memahami tata surya terutama mengenal nama-nam planet dalam tata surya.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ijec

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Informatics and Computer Engineering Journal adalah jurnal yang diterbitkan oleh Program Studi Teknologi Komputer Universitas Bina Sarana Informatika Kampus Banyumas. Informatics and Computer Engineering Journal terbit 2 kali setahun (Februari dan Agustus) dalam bentuk elektronik. Redaksi menerima ...