Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 3 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research (Special Issue)

Pengaruh Stres Kerja, Job Insecurity dan Locus of Control terhadap Turnover Intention (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik Wilayah Jakarta Timur)

Panjaitan, Edwin Jonathan (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Stres Kerja, Job Insecurity dan Locus of Control terhadap Turnover Intention. Indikator yang digunakan untuk mengukur Turnover Intention adalah Pemikiran untuk berhenti kerja (Thought of quitting), Keinginan untuk meninggalkan (Intention to quit) dan Keinginan untuk mencari pekerjaan lain (Intention to look for another job). Penelitian ini mengambil sampel pada Kantor Akuntan Publik wilayah Jakarta Timur. Metode yang digunakan adalah metode Purposive Sampling. Analisis serta Pengujian Hipotesis dengan menggunakan metode regresi linier berganda menggunakan SPSS 27.0 dengan metode enter. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial, variabel Stres Kerja berpengaruh terhadap Turnover Intention dengan tingkat signifikansi .031 < .05, Job Insecurity tidak berpengaruh terhadap Turnover Intention dikarenakan tingkat signifikansi .116 > .05 serta Locus of Control berpengaruh dengan signifikansi .024 < .05 terhadap Turnover Intention.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...