Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 4 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research

Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya Organisasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja (Studi Pada Karyawan Direktorat Human Resources PT. Bank CIMB Niaga Tbk)

Hendrawan, Koen (Unknown)
Lumbantoruan, Lasmaria Valentina (Unknown)
Kuncoro, Aris Wahyu (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Aug 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengaruh gaya kepemimpinan, budaya organisasi dan lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja. Populasi dalam penelitian yaitu karyawan PT. Bank CIMB Niaga Tbk. Sampel yang digunakan sebanyak 108 responden yang terdiri dari karyawan direktorat human resource PT. Bank CIMB Niaga Tbk, pemilihan sampel ini dilakukan dengan menggunakan teknik pengambilan sampel dengan memperhatikan tabel penentuan ukuran sampel Krejcie dan Morgan. Data dikumpulkan melalui kuesioner dengan skala likert yang diolah menggunakan software Microsoft Excel 2019 dan Software SPSS Versi 24. Metode penelitian yang digunakan adalah regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja, budaya organisasi berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja, lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja. Hasil penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan kepuasan kerja pada karyawan direktorat human resource PT. Bank CIMB Niaga Tbk.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...