Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 4 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research

Peran (Uma Lulik) Dalam Kehidupan Masyarakat Di Timor Leste

Santos, Adriana de Araujo dos (Unknown)
Shantini, Yanti (Unknown)
Lutfiansyach, Dadang Yunus (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Aug 2024

Abstract

Timor Leste adalah negara yang sangat kecil di Asia Tenggara, meskipun masyarakat di Timor Leste Sebagian besar menganut agama Katolik Roma akan tetapi hal itu tidak membuat masyarakat Timor Leste meninggalkan adat istiadat mereka. Adat bagi masyarakat Timor Leste adalah akar kehidupan mereka. Apapun kedudukan orang itu di pemerintahan atau para Religius seperti Uskup pastor dan Biarawan dan Biarawati, mereka tetap harus kembali ke adat mereka. Relasi masyarakat dengan alam sangatlah dekat oleh karena itu ketika bencana alam terjadi maka para tetua adat akan berkumpul bersama untuk meminta pengampunan atas kesalahan masyarakat di daerah yang terjadi bencana, dengan pengurbanan hewan- hewan tertentu. Alam bagi masyarakat Timor Leste seperti saudara dan saudari,oleh karena itu manusia harus menghormati pada tempat-tempat yang dianggap (LULIK) suci. Kata Kunci: adat,alam,damai,manusia, masyarakat, Timor Leste

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...